Assalamu'alaikum Wa Rahmatullaahi Wa Barakatuh.
Al-hamdu lillaahi rabbil Aalamiin.
Asyhadu anLaa ilaaha illaallaah wahdahu Laa syarikalahu, wa asyhadu ana Muhammadan 'abduhu wa rusuluh shallallahu 'alaihi wa 'alaa aali wa shohbihi wasallam tasliyma,
Amma ba'du.
Hari Qiamat pasti terjadi, Pada waktu itu langit akan pecah, gunung-gunung akan beterbangan, bumi dan seisinya akan hancur lebur..
Sebelum itu banyak peristiwa besar akan terjadi, sebagai tanda hampir tiba waktunya.., kemerosotan Ummat Islam, para Ulama berkurang, ujian berat yang menggugat iman, kemungkaran leluasa ditengah-tengah Masyarakat, keruntuhan moral, gempa bumi demi gempa bumi, peperangan demi peperangan .....
Buku "Empat puluh Hadits tentang Peristiwa Akhir Zaman" disusun Ustadz Abu Ali Al-Banjari An-Nadwi, menyebutkan tanda-tanda hari Qiamat yang sekarang ini telah dan sedang kita rasakan, bahkan berdebaran jantung dunia senantiasa akan dikejutkan oleh peristiwa-peristiwa ganjil yang akan datang silih berganti ..
Selain itu, buku ini akan menolong para pembaca untuk mengetahui golongan-golongan yang sesat dan memaparkan kepada mereka haluan keselamatan.
Berikut adalah daftar 40 hadis akhir zaman yang dipaparkan di blog ini. Selamat membaca dan menghayatinya.
Al-hamdu lillaahi rabbil Aalamiin.
Asyhadu anLaa ilaaha illaallaah wahdahu Laa syarikalahu, wa asyhadu ana Muhammadan 'abduhu wa rusuluh shallallahu 'alaihi wa 'alaa aali wa shohbihi wasallam tasliyma,
Amma ba'du.
Hari Qiamat pasti terjadi, Pada waktu itu langit akan pecah, gunung-gunung akan beterbangan, bumi dan seisinya akan hancur lebur..
Sebelum itu banyak peristiwa besar akan terjadi, sebagai tanda hampir tiba waktunya.., kemerosotan Ummat Islam, para Ulama berkurang, ujian berat yang menggugat iman, kemungkaran leluasa ditengah-tengah Masyarakat, keruntuhan moral, gempa bumi demi gempa bumi, peperangan demi peperangan .....
Buku "Empat puluh Hadits tentang Peristiwa Akhir Zaman" disusun Ustadz Abu Ali Al-Banjari An-Nadwi, menyebutkan tanda-tanda hari Qiamat yang sekarang ini telah dan sedang kita rasakan, bahkan berdebaran jantung dunia senantiasa akan dikejutkan oleh peristiwa-peristiwa ganjil yang akan datang silih berganti ..
Selain itu, buku ini akan menolong para pembaca untuk mengetahui golongan-golongan yang sesat dan memaparkan kepada mereka haluan keselamatan.
Berikut adalah daftar 40 hadis akhir zaman yang dipaparkan di blog ini. Selamat membaca dan menghayatinya.
- 40 Sepuluh Tanda-Tanda Qiamat Yang Besar
- 39 Golongan Yang Selamat
- 38 Menjual Agama Karena Dunia
- 37 Berbangga-Bangga Masjid
- 36 Bilakah Akan Terjadi Kehancuran?
- 35 Lima Maksiat Yang Disegerakan Balasannya
- 34 Limabelas Maksiat Yang Menurunkan Bala
- 33 Al-Qur'an Akan Hilang Dan Ilmu Akan Diangkat
- 32 Namanya Saja Islam
- 31 Ulama Tidak Dipedulikan
- 30 Tak Ada Imam Untuk Shalat Berjama'ah
- 29 Perang Di Sekitar Sungai Furat (Iraq) Karena Be...
- 28 Kelebihan Beribadah Di Waktu Huru-Hara
- 27 Ujian Dahsyat Terhadap Iman
- 26 Tanah Arab Yang Tandus Menjadi Lembah Subur
- 25 Munculnya Tambang-Tambang Bumi
- 24 Waktu Terasa Pendek
- 23 Peperangan Demi Peperangan
- 22 Golongan Ruwaibidhah
- 21 Orang Kuat Beragama Seperti Memegang Bara Api
- 20 Hamba Jadi Tuan Dan Berdirinya Bangunan-Banguna...
- 19 Sedikit Laki-Laki Dan Banyak Perempuan
- 18 Orang Minum Khamar Dan Menamakannya Bukan Khama...
- 17 Harta Riba Ada Di Mana-Mana
- 16 Zaman Orang Tak Peduli Dari mana Mendapatkan Ha...
- 15 Dua Golongan Penghuni Neraka
- 14 Sebab-Sebab Kebinasaan Seseorang
- 13 Orang Baik Berkurang, Orang Jahat Bertambah
- 12 Sifat Amanah Akan Hilang Sedikit Demi Sedikit
- 11 Umat Islam Memusnahkan Orang-Orang Yahudi
- 10 Bahaya Kemewahan
- 9 Islam Kembali Asing
- 8 Penyakit Umat-Umat Dahulu
- 7 Golongan Yang Senantiasa Menang
- 6 Golongan Anti Hadits
- 5 Umat Islam Ikut Jejak Langkah Yahudi Dan Nashran...
- 4 Ilmu Agama Akan Berangsur-Angsur Hilang
- 3 Seluruh Dunia Datang Mengerumuni Dunia Islam
- 2 Mengapa Dunia Islam Menjadi Sasaran Pemusnahan
- 1 Jangan Mudah Menyalahkan Orang Lain
Intisari
Setelah kita membaca hadits-hadits Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam yg menggambarkan kepada kita peristiwa-peristiwa akhir zaman, dapatlah kita mengambil beberapa kesimpulan, yaitu:
Hendaklah kita senantiasa bermuhasabah (membuat perhitungan diri) dan membuat penelitian terhadap diri kita masing-masing untuk meningkatkan amalan yang sudah ada dan menjauhkan segala perkara-perkara yang tidak baik
Sumber